Berita

Momen Hari Kartini, Ketua Bhayangkari Cabang Lombok Utara Bedah 12 Buku Karyanya

×

Momen Hari Kartini, Ketua Bhayangkari Cabang Lombok Utara Bedah 12 Buku Karyanya

Sebarkan artikel ini

Berikut 12 judul buku yang ditulis atau karya Ny. Heny Fitriani, S.E., M.M., M.H., dkk yang telah terbit dan diakui Kemendibud.
1. Manajemen Sumber Daya Manusia: Inovasi dan Paradigma Kontemporer (2025)
2. Manajemen Marketing Digital: Strategi Inovasi dan Praktik Terkini (2025)
3. Manajemen UMKM: Konsep dan Strategi Pengembangan di Era Digital (2024)
4. Pengantar Akuntansi (2024)
5. Strategi Pemasaran (2024)
6. Supply Chain Management (2024)
7. Strategi Digital Marketing (2024)
8. Pengantar Ilmu Bisnis (2024)
9. Konsep Dasar Kewirausahaan (2023)
10. Manajemen Pemasaran: Marketing Mix 7P Produk dan Jasa (2023)
11. Manajemen Strategik (2023)
12. MOH dan HPP Melonjak: Kendalikan dan Awasi (2018)

Melalui acara ini, Ny. Heny berharap dapat mendorong semangat kiterasi dan pemberdayaan perempuan, sesuai dengan semangat RA. Kartuni dalam memajukan pendidikan.

Baca Juga :  3 Pilar Kamtibmas Desa Sukamaju Kawal Prosesi Pemakaman Warga Binaan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *