Berita

Dampingi dan Bantu Jemur Jagung Petani, Langkah Bhabinkamtibmas Polsek Soromandi Dukung Ketahanan Pangan Nasional

×

Dampingi dan Bantu Jemur Jagung Petani, Langkah Bhabinkamtibmas Polsek Soromandi Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Sebarkan artikel ini

 

Bripka Sukarna Bhabinkamtibmas Polsek Soromandi Polres Bima Polda NTB membantu menjemur jagung milik warga di binaan di Desa Sampungu Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima.

Kegiatan tersebut merupakan wujud sinergitas antara Polri dan masyarakat dalam menyukseskan program ketahanan pangan nasional melalui budidaya jagung.

Jagung milik warga binaan itu akan di jemur memanfaatkan terik matahari sebagai proses pengeringan Senin 21 April 2025 Siang kemarin.

Selain itu kehadiran Bhabinkamtibmas sebagai penggerak progam ketahanan pangan juga bertujuan untuk mengetahui adanya kendala yang dihadapi oleh para petani.

Hal itu diungkapkan oleh Kapolres Bima AKBP Eko Sutomo S.I.K.,M.I.K., dalam keterangan tertulis resminya melalui Kasi Humas AKP Adib Widayaka.

Kami akan terus memberikan pendampingan terhadap petani hingga proses penjualan guna mencegah terjadinya kecurangan dan lainnya yang berdampak terhadap Harkamtibmas.

Baca Juga :  Wujudkan Sikap Disiplin,Si Propam Polres Sumbawa Lakukan Gaktiplin Personil

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *