Hasil dari program pangan ini diharapkan dapat berkontribusi signifikan terhadap pemenuhan kebutuhan sehari-hari warga masyarakat.
Kunjungan Kapolres Lombok Barat ini menjadi bukti nyata sinergi antara kepolisian dan elemen masyarakat serta pemerintah daerah. Dalam mewujudkan program-program strategis nasional di tingkat lokal.
Fokus pada ketahanan pangan melalui peningkatan hasil pertanian seperti jagung diharapkan dapat memberikan kontribusi signifikan bagi perekonomian dan kesejahteraan masyarakat Lombok Barat.